Catat, 3 Cara Mencegah Penularan Flu Singapura saat Mudik Lebaran
Daftar Isi
- 1. Selalu pakai masker
- 2. Konsumsi makanan bergizi
- 3. Selalu menjaga kebersihan
Musim mudiklebaran akan datang. Untuk mencegah penularan virus flu Singapuradi keramaian, simak 3 hal yang bisa dilakukan pemudik berikut ini.
Kasus flu Singapura di Indonesia kian hari kian meningkat, utamanya banyak menyerang anak-anak. Virus ini juga disebut mudah menyebar di keramaian dan tempat-tempat yang tidak higienis.
Padahal, musim mudik lebaran segera tiba dan keramaian sulit terhindarkan apalagi jika Anda memilih mudik dengan transportasi umum. Belum lagi momen halal bihalal bersama keluarga besar.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Antisipasi saat mudik lebaran tentunya harus dilakukan. Karena saat mudik orang bisa berkumpul dalam jumlah yang banyak di satu tempat yang sama, belum lagi karena perjalanan jauh juga bisa merasa lelah dan imun lebih mudah turun," kata Erlina saat menggelar konferensi pers secara daring, Rabu (27/3).
Erlina pun menyarankan beberapa hal yang bisa dilakukan pemudik agar terhindar dari flu Singapura. Berikut caranya:
1. Selalu pakai masker
Saat bepergian, terutama jika menggunakan angkutan umum disarankan untuk tidak lepas masker sepanjang perjalanan. Selain itu, masker juga harus selalu digunakan di rest area.
"Flu Singapura juga merupakan penyakit yang bisa menyebar melalui droplet, makanya masker bisa jadi perlindungan pertama terhindar dari penyakit ini," kata dia.
2. Konsumsi makanan bergizi
Pemudik juga disarankan untuk mengkonsumsi makanan bergizi. Agar imunitas tetap terjaga selama di perjalanan.
3. Selalu menjaga kebersihan
Cuci tangan atau menggunakan hand sanitizertetap harus dilakukan. Sebab flu Singapura adalah jenis penyakit yang berhubungan dengan kebersihan.
Jika Anda menjaga diri tetap bersih, maka bisa jadi langkah yang baik agar terhindar dari penyakit flu Singapura.
(责任编辑:综合)
- ·VIDEO: Apa Zakat Fitrah yang Terbaik, Uang atau Makanan Pokok?
- ·大专学历直录切尔西室内研预,这波操作我给满分!
- ·Respons Kejagung Terhadap Vonis Bharada E
- ·Kakorlantas Tegaskan Hukuman Mario Dendy Bisa Diperberat Terkait Penggunaan Pelat Palsu
- ·艺术类专业西班牙留学有哪些条件吗?
- ·BNPB Serahkan Bantuan Rp1 Miliar Untuk Penanganan Gempa Papua
- ·Bantah Fireworks dan GWP, Kuasa Hukum Jelaskan Kedudukan Gaston Invesment Limited
- ·Puteri Indonesia dan Mimpi Mooryati Soedibyo untuk Perempuan Indonesia
- ·城乡规划出国留学院校推荐
- ·5 Ciri Nyamuk Penyebab DBD, Tak Sama dengan Nyamuk Lain
- ·KPK Periksa Mantan Menkeu Bambang Subianto
- ·Ada Berapa Tanggal Merah Bulan Mei 2024? Cek di Sini
- ·曼彻斯特建筑学院排名情况及申请条件
- ·香港理工大学建筑专业好申请吗?
- ·Anies: Pasar dan Pusat Perbelanjaan Masih Beroperasi dengan Kapasitas 50%
- ·Imam Nahrawi Tersenyum Getir: Sabar dan Tetap Bahagia, Allah Bersama Kita
- ·香港大学景观设计作品集要求有哪些?
- ·Bye, bye! Toko Gramedia di Mal Taman Anggrek Tutup Permanen
- ·影视动画留学,这几所院校你可以选择!
- ·英国卡迪夫大学世界排名前100学科介绍